Snorkeling di spot maer karimunjawa |
Spot Snorkling MAER Karimunjawa
Belum lengkap liburan anda di karimunjawa ketika anda belum merasakan keindahan spot snorkling maer, banyak nya ikan hias dan terumbu karang menjadi kan tempat ini sebagai tempat favorit para wisatawan ketida datang ke karimunjawa, anda bisa memberikan makan ikan hias dengan roti tawar dan dengan seketika segerombolan ikan hias akan menghampiri anda, akses untuk menuju ke Spot Snorkling MAER pulau menjangan kecil karimunjawa ini cukup dekat dari pulau karimunjawa, sekitar 15 sampai 20 menit dari pelabuhan rakyat karimunjawa.
Terumbu Karang
Anda juga bisa menikmati keindahan bawah laut karimunjawa dengan snorkling di sekitar Spot Maer karimunjawa, waktu yang cocok untuk snorkling di Spot Maer adalah waktu angin timur, karena posisi spot maer berada di sebelah barat karimunjawa.